Berani Tidak Disukai memiliki judul asli "The Courage to be Disliked: How to Free Yourself, Change Your Life and Achieve Real Happiness". Buku karangan Ichiro kishimi dan Fumitake Koga ini telah terjual sebanyak lebih dari 3,5 juta eksemplar. Buku ini laris di pasaran hingga diterjemahkan ke dalam berbagai bahasa, salah satunya bahasa Indonesia. Berani Tidak Disukai merupakan buku yang berisika…
Kita dapat langsung mengenali seorang pembicara hebat ketika melihatnya. Ia terlihat memiliki kualitas: kepercayaan diri, karisma, kefasihan berbicara, dan pengetahuan. Kabar baiknya, kemampuan berbicara yang baik di hadapan orang lain adalah keahlian, bukan bakat bawaan. Itu artinya, dengan panduan yang tepat, setiap orang bisa menjadi pembicara yang andal. Stand and Deliver memberi pembaca…
Berbagai pertanyaan seperti: "Kenapa yang gue lakuin selalu salah?” “Apa gue dilahirin cuma untuk jadi orang yang gagal?” “Kenapa gue sering ngerasa cemas?” “Kenapa sih gue selalu butuh reassurance dari orang lain? Kenapa gue selalu butuh penerimaan dari orang lain?” “Kenapa kesedihan gue nggak pernah berakhir?” Atau, pikiran-pikiran seperti: “Kayaknya, gue nggak pu…
Buku ini membahas tiga periode dalam hidup kita: masa lalu, yang memendam banyak trauma masa depan, yang berisikan banyak ekspektasi masa sekarang, yang penuh kebingungan menjadi dewasa "Gue juga nggak mau punya trauma kayak gini. Gue juga nggak mau mental issue kayak gini. Gue juga nggak mau depresi kayak gini. Gue juga maunya happy terus. Gue juga maunya jadi orang sukses, financially s…
Kegagalan saat ini, mungkin saja menimbulkan rasa putus asa bagai takdir buruk yang menghantui. Namun dengan sikap yang tepat kita mampu mengubahnya menjadi "takdir baik".