Apakah memaafkan itu mudah diberikan? Apakah melupakan itu ringan dilakukan? Sayangnya, itu sering kali lebih enteng diucapkan, tapi di hati terdalam tetap begitulah. Bagaimana caranya kita memeluk erat semua rasa marah, benci, sakit hati, ketika itu bahkan baru mulai dibicarakan saja sudah menyakitkan? Bagaimana berdamai dengan situasi tersebut? Inilah novel tentang ’rasa’. Berbag…
Buku novel yang berjudul Pergi karya Tere Liye ini merupakan sekuel dari novel Pulang. Buku ini dapat dinikmati oleh pembaca remaja maupun dewasa. Sekuel dari Novel “Pulang” ini menceritakan tentang tokoh Bujang yang menjadi penerus Tauke Besar di Keluarga Tong, salah satu keluarga Shadow Economy di dunia. Semenjak dibawa dari Talang, Bujang dibesarkan menjadi laki-laki yang berpendidikan t…
Kisah ini menceritakan seorang penjaga toko buku ‘Berkah’ yang berada di dekat stasiun kereta listrik. Ia adalah Sintong Tinggal yang juga seorang mahasiswa rantau Fakultas Sastra yang sudah tahun ke tujuh masa kuliahnya dan belum lulus. Hal demikian yang membuat dirinya disebut sebagai “mahasiswa abadi”. Toko buku Berkah tidaklah seperti toko buku lainnya yang ada di dalam Mal dengan …
utup mata kita. Tutup pikiran kita dari carut marut kehidupan. Mari berpikir takzim sejenak. Bayangkan saat ini ada satu malaikat bersayap indah datang kepada kita, lantas lembut berkata: "Aku memberikan kau kesempatan hebat. Lima kesempatan untuk bertanya tentang rahasia kehidupan, dan aku akan menjawabnya langsung sekarang. Lima pertanyaan. Lima jawaban. Apakah pertanyaan pertamamu?" Maka …
Novel Hujan merupakan novel yang mengisahkan kisah cinta serta perjuangan hidup Lail. Saat usianya baru menginjak 13 tahun, Lail menjadi seorang yatim piatu akibat ayah dan ibu Lail yang terkena letusan Gunung Api Purba dan gempa yang membuat kota tempat mereka tinggal hancur. Lail yang pada saat itu juga termasuk korban bencana berhasil diselamatkan oleh anak laki-laki bernama Esok. Lail da…
Apalah arti memiliki? Ketika diri kami sendiri bukanlah milik kami. Apalah arti kehilangan, Ketika kami sebenarnya menemukan banyak saat kehilangan, dan sebaliknya, kehilangan banyak pula saat menemukan? Apalah arti cinta, Ketika kami menangis terluka atas perasaan yang seharusnya indah? Bagaimana mungkin, kami terduduk patah hati atas sesuatu yang seharusnya suci dan tidak menuntut apa pun? Wa…
Kisah ini menceritkan perjalanan sosok pria bernama Bujang yang begitu suskses dalam bisnis shadow economy yang ia geluti. Kepandaian dan keteguhan prinsipnya telah mengantarkannya ke puncak kesuksesan. Sebagai seorang mafia, Bujang sangat disegani oleh pelaku bisnis shadow economy dari berbagai negara lain. Bahkan seorang presiden dibuat tak berkutik di hadapanya. Namun, untuk sampai di tit…
Terima kasih untuk kesempatan mengenalmu, itu adalah salah satu anugerah terbesar hidupku. Cinta memang tidak perlu ditemukan, cintalah yang akan menemukan kita. Terima kasih. Nasihat lama itu benar sekali, aku tidak akan menangis karena sesuatu telah berakhir, tapi aku akan tersenyum karena sesuatu itu pernah terjadi. Masa lalu. Rasa sakit. Masa depan. Mimpi-mimpi. Semua akan berlalu, sepert…
Namaku Seli, dan aku bisa mengeluarkan petir. Apa yang akan kalian lakukan jika teman kalian dalam bahaya besar? Apakah menolongnya? Atau diam saja tidak bisa melakukan apapun? Aku tahu apa yang akan aku lakukan: berangkat bertarung membantunya. Kali ini kami bertualang ke Klan yang malam-malamnya adalah horor panjang. Kekuatan gelap menyelimuti separuh Klan, dan aku harus memecahkan mist…
Namaku Raib, usiaku 15 tahun, kelas sepuluh. Aku anak perempuan seperti kalian, adik-adik kalian, tetangga kalian. Aku punya dua kucing, namanya si Putih dan si Hitam. Mama dan papaku menyenangkan. Guru-guru di sekolahku seru. Teman-temanku baik dan kompak. Aku sama seperti remaja kebanyakan, kecuali satu hal. Sesuatu yang kusimpan sendiri sejak kecil. Sesuatu yang menakjubkan. Namaku, Ra…
Buku Selena berlatar di Klan Bulan, menceritakan sosok Selena guru matematika Raib, Seli, dan Ali di Klan Bumi. Kisahnya dimulai saat Selena berusia 15 tahun, menjadi anak yatim piatu karena Ayahnya meninggal, dan kemudian menyusul ibunya, hidup miskin dan tinggal di Distrik Sabit Enam.
Si Putih adalah spin-off buku kesembilan dari serial Bumi petualangan dunia paralel karya Tere Liye. Namun, apabila kalian berharap akan berpetualang dan berjelajah bersama tiga sekawan–Raib, Ali, dan Seli–di dalam novel ini, jelas tidak ada karena kehadirannya hanya sebagai cameo. Melalui buku setebal 376 halaman ini pembaca akan diajak berpetualang ke klan baru yang belum pernah ditemukan…